Apa sih Hal-hal yang Diinginkan Remaja >
Apa sebenarnya keinginan seorang remaja ?
Ketika masa remaja banyak hal yang akan diketahui dan akan ada banyak hal yang berkembang ketika remaja....
Lalu apa beda hal yang kita inginkan ketika remaja dan ketika anak-anak ?
Tentu saja berbeda, karena ketika kita kecil kita cenderung akan menangis atau sedih apa bila keinginan kita tidak dituruti,,
Namun ketika remaja kita akan mulai untuk mencari cara agar kita mendapatkan hal yang kita inginkan,,,
Lalu Hal-hal apa saja yang diinginkan remaja ?
Disini saya akan membahas keinginan remaja secara garis besarnya,, Oke langsung saja berikut hal-hal yang diinginkan oleh para remaja :
1. Ingin Dikasihi atau Disayangi .
Ketika seseorang mulai menginjak masa remaja, mereka akan cenderung memerlukan rasa dikasihi atau disayangi karena memang remaja membutuhkan itu. Namun ketika kita mulai menginjak masa remaja, sering kali para orang tua akan mulai membiarkan anaknya untuk melakukan apa-apa sendiri, dengan tujuan agar anak itu bisa mandiri. Namun tidak sedikit para remaja yang menganggap itu sebagai tanda berkurangnya kasih sayang orang tua. Maka biasanya seorang remaja akan mulai mencari rasa kasih sayang dari orang-orang sekitar, seperti teman, saudara atau pacar..
2. Ingin Bebas
Rasa ingin bebas yang dirasakan remaja yaitu rasa ingin lepas dari sebuah aturan, atau bisa dibilang tidak mau diperintah. Mereka ingin menentukan semuanya sendiri, sehingga banyak dari orang tua yang menganggap anaknya susah diberi tahu ketika mulai remaja. Itu karena memang ketika seseorang mulai memasuki usia remaja Ia akan memiliki rasa ingin bebas, malah akan terlihat sedikir aneh apabila seorang remaja tidak pernah berontak sama sekali.
3. Ingin Mempunyai Banyak Teman
Teman adalah hal yang cukup penting bagi seorang remaja, seorang remaja pasti akan ingin memiliki banyak teman. Seorang remaja akan terlihat aneh apabila tidak memiliki seorang teman. Dan teman jugalah yang akan mewarnai hari-hari ketika remaja, atau mungkin ada beberapa orang yang menganggap bahwa teman lebih berperan membentuk karakter seseorang ketika remaja dibandingkan faktor lain. Karena ketika masa remaja memang sebagian besar waktu akan dihabiskan bersama teman.
4. Ingin Diakui oleh Orang Lain
Ketika seseorang mulai menginjak masa remaja ia akan berusaha untuk bisa diakui oleh orang lain, atau bisa dibilang agar disegani oleh orang lain. Banyak dari remaja yang melakukan berbagai cara agar bisa diakui keberadaanya oleh orang lain, dari mulai cara yang mungkin normal sampai yang ekstrim,,,
5. Ingin Berbeda Dari Orang Lain
Berawal dari keinginan agar diakui oleh orang lain, Seorang remaja terkadang berfikir untuk menjadi berbeda. Terkadang ingin menjadi beda dari yang lain karena mereka berfikir menjadi berbeda akan menjadi pusat perhatian. Namun tidak sedikit pula yang salah dalam mengambil cara agar menjadi beda, sehingga mereka bukanya diakui sebagai orang yang wow, tetapi malah sebaliknya..
Oke mungkin itulah sedikit mengenai hal-hal yang di inginkan oleh seorang remaja, sebenarnya masih banyak hal yang di inginkan oleh seorang remaja. Namun saya disini menuliskan secara garis besarnya menurut saya..
Cukup sekian dulu untuk artikel kali ini semoga bermanfaat..
Terimakasih ..:)
Source : |
Apa sebenarnya keinginan seorang remaja ?
Ketika masa remaja banyak hal yang akan diketahui dan akan ada banyak hal yang berkembang ketika remaja....
Lalu apa beda hal yang kita inginkan ketika remaja dan ketika anak-anak ?
Tentu saja berbeda, karena ketika kita kecil kita cenderung akan menangis atau sedih apa bila keinginan kita tidak dituruti,,
Namun ketika remaja kita akan mulai untuk mencari cara agar kita mendapatkan hal yang kita inginkan,,,
Lalu Hal-hal apa saja yang diinginkan remaja ?
Disini saya akan membahas keinginan remaja secara garis besarnya,, Oke langsung saja berikut hal-hal yang diinginkan oleh para remaja :
1. Ingin Dikasihi atau Disayangi .
Ketika seseorang mulai menginjak masa remaja, mereka akan cenderung memerlukan rasa dikasihi atau disayangi karena memang remaja membutuhkan itu. Namun ketika kita mulai menginjak masa remaja, sering kali para orang tua akan mulai membiarkan anaknya untuk melakukan apa-apa sendiri, dengan tujuan agar anak itu bisa mandiri. Namun tidak sedikit para remaja yang menganggap itu sebagai tanda berkurangnya kasih sayang orang tua. Maka biasanya seorang remaja akan mulai mencari rasa kasih sayang dari orang-orang sekitar, seperti teman, saudara atau pacar..
2. Ingin Bebas
Rasa ingin bebas yang dirasakan remaja yaitu rasa ingin lepas dari sebuah aturan, atau bisa dibilang tidak mau diperintah. Mereka ingin menentukan semuanya sendiri, sehingga banyak dari orang tua yang menganggap anaknya susah diberi tahu ketika mulai remaja. Itu karena memang ketika seseorang mulai memasuki usia remaja Ia akan memiliki rasa ingin bebas, malah akan terlihat sedikir aneh apabila seorang remaja tidak pernah berontak sama sekali.
3. Ingin Mempunyai Banyak Teman
Teman adalah hal yang cukup penting bagi seorang remaja, seorang remaja pasti akan ingin memiliki banyak teman. Seorang remaja akan terlihat aneh apabila tidak memiliki seorang teman. Dan teman jugalah yang akan mewarnai hari-hari ketika remaja, atau mungkin ada beberapa orang yang menganggap bahwa teman lebih berperan membentuk karakter seseorang ketika remaja dibandingkan faktor lain. Karena ketika masa remaja memang sebagian besar waktu akan dihabiskan bersama teman.
4. Ingin Diakui oleh Orang Lain
Ketika seseorang mulai menginjak masa remaja ia akan berusaha untuk bisa diakui oleh orang lain, atau bisa dibilang agar disegani oleh orang lain. Banyak dari remaja yang melakukan berbagai cara agar bisa diakui keberadaanya oleh orang lain, dari mulai cara yang mungkin normal sampai yang ekstrim,,,
5. Ingin Berbeda Dari Orang Lain
Berawal dari keinginan agar diakui oleh orang lain, Seorang remaja terkadang berfikir untuk menjadi berbeda. Terkadang ingin menjadi beda dari yang lain karena mereka berfikir menjadi berbeda akan menjadi pusat perhatian. Namun tidak sedikit pula yang salah dalam mengambil cara agar menjadi beda, sehingga mereka bukanya diakui sebagai orang yang wow, tetapi malah sebaliknya..
Oke mungkin itulah sedikit mengenai hal-hal yang di inginkan oleh seorang remaja, sebenarnya masih banyak hal yang di inginkan oleh seorang remaja. Namun saya disini menuliskan secara garis besarnya menurut saya..
Cukup sekian dulu untuk artikel kali ini semoga bermanfaat..
Terimakasih ..:)