Pengertian dan Jenis - Jenis Monitor dan Printer

Jenis - Jenis Monitor dan Printer

Jenis – Jenis Monitor :
monitor adalah perangkat keras output yang berfungsi untuk menampilkan grafis display atau gambar dalam komputer.

Monitor Cathode Ray Tube (CRT) 
Ditemukan tahun 1897
Menggunakan tabung sinar katoda
Kelemahan : Semakin besar display yg akan dibuat, semakin besar juga tabung yg digunakan

Liquid Crystal Display (LCD) atau Flat Display Panel (FDP) 
Menggunakan sejenis kristal liquid yang dapat berpendar
Layar berbentuk pipih dgn kemampuan resolusi yg lebih tinggi dibanding CRT
Energi yang dibutuhkan lebih kecil
Energi listrik yang dibutuhkan cukup besar dan memiliki radiasi elektromagnetik yang cukup kuat

Plasma Gas Organic Light Emitting Diode (OLED) 
Menggabungkan teknologi CRT dan LED
Menggunakan fosfor dan layar pada plasma gas dapat berpendar
Biasanya dijumpai di pertunjukan musik atau pertandingan olah raga spektakular

Jenis-Jenis Printer :
printer adalah perangkat keras output yang berfungsi untuk mencetak halaman didalam komputer baik tulisan maupun gambar ke dalam bentuk kertas(hardcopy)
Printer Dot Matrik 
Kualitas cetakan yang tidak sebagus printer inkjet dan laserjet
Cocok untuk mencetak dokumen berupa tulisan saja
Umumnya hanya memiliki 1 warna yaitu hitam
Contoh penggunaan : di supermaket

Printer InkJet 
Adanya fasilitas tambahan yaitu scanner dan fotocopy
Epson L100 dan Epson L200 merupakan tinta original pertama di Indonesia

Printer Laser Jet 
Bahan baku tinta berupa serbuk atau toner
Cara kerja mirip seperti mesin fotocopy
Memiliki kecepatan mencetak dokumen yang lebih cepat dari printer jenis lain
Kualitas hasil cetakan lebih bagus dan tinta lebih cepat kering.


Baca Juga : 
Pengertian dan Jenis-Jenis Perangkat Input Output
Pengertian dan Jenis - Jenis Monitor dan Printer
Pengertian dan Jenis – Jenis Mouse Dan Keyboard
Pengertian dan Jenis-Jenis Memori Komputer

Related Posts

Previous
Next Post »