10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis
10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis – hai sobat semua apa kabarmu hari ini. Ketika aku rilis tulisan ini aku sedang menunggu ayahku di rumah sakit. Mohon doanya ya.
Baik langsung saja masuk 10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis. Kadang sobat mau upload berkas tapi filenya melebihi kapasitas ukurannya kan?, yak kompres adalah solusinya. Kompres adalah mengecilkan file pdf agar sesuai dengan ukuran yang diinginkan. Berikut akan saya ulas 9 situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis.
1. Hipdf
10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis – alamat situsnya ada di https://www.hipdf.com/ . website tersebut menyediakan tools untuk kompress pdf. Tidak hanya kompress saja tapi juga fitur lain seperti : comvert file, compress file, edit file pdf, ocr (image ke tulisan), converter gamar dan template untuk blog.
• Konverter PDF - Konversi file dari dan ke PDF
Konversi PDF ke Word
Konversi PDF ke PPT
Konversi PDF ke Excel
Konversi PDF ke Gambar
Konversi PDF ke EPUB
Konversi Word ke PDF
Konversi PPT ke PDF
Konversi Excel ke PDF
Konversi Gambar ke PDF
Konversi TXT ke PDF
Konversi PDF ke HTML
Konversi PDF ke Teks
Konversi PDF ke JPG
Konversi PDF ke PNG
Konversi PDF ke BMP
• Editor PDF Online - Edit PDF langsung di browser web
• OCR Online - Konversi PDF dan gambar Scan menjadi dokumen Word, Excel, PPT, dan EPUB yang dapat diedit
• Konverter Gambar Online - Cara termudah untuk mengonversi file gambar
Konversi JPG ke Word
Konversi JPG ke PPT
Konversi JPG ke Excel
Konversi JPG ke TXT
Konversi JPG ke RTF
Konversi Gambar ke Teks
Konversi PNG ke JPG
Konversi JPG ke PNG
Konversi GIF ke JPG
Konversi JPG ke GIF
Konversi TIFF ke JPG
Konversi JPG ke TIFF
Konversi BMP ke JPG
Konversi JPG ke ICO
Konversi PNG ke ICO
2. Ilovepdf
10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis – alamat situsnya ada di https://www.ilovepdf.com/ . pada situs ini menyediakan fitur editing pdf yang sangat lengkat. Selain itu penggunaannya juga sangat lengkap seperti MERGE PDF, SPLIT PDF, COMPRESS PDF, CONVERT PDF. Berikut adalah fitur lengkapnya :
• membagi PDF / split PDF - Pisahkan satu halaman atau seluruh rangkaian untuk konversi mudah menjadi file PDF independen.
• Kompres PDF - Kurangi ukuran file sambil mengoptimalkan kualitas PDF.
• Konversi PDF ke WORD - Dengan mudah mengonversi file PDF menjadi mudah untuk mengedit dokumen DOC dan DOCX. Dokumen WORD yang dikonversi hampir 100% akurat.
• Konversi PDF ke POWERPOINT - Ubah file PDF menjadi mudah untuk mengedit tayangan slide PPT dan PPTX.
• Konversi PDF ke EXCEL - Tarik data langsung dari PDF ke dalam spreadsheet EXCEL dalam beberapa detik singkat.
• Konversi WORD ke PDF - Buat file DOC dan DOCX mudah dibaca dengan mengonversinya menjadi PDF.
• Konversi POWERPOINT ke PDF - Buatlah tayangan slide PPT dan PPTX mudah dilihat dengan mengonversinya menjadi PDF.
• Konversi EXCEL ke PDF - Buat spreadsheet EXCEL mudah dibaca dengan mengonversinya menjadi PDF.
• Konversi PDF ke JPG - Konversikan setiap halaman PDF ke dalam JPG atau ekstrak semua gambar yang ada dalam PDF.
• Konversi JPG ke PDF - Konversikan gambar JPG ke PDF dalam hitungan detik. Sesuaikan orientasi dan margin dengan mudah.
• Konversi Nomor halaman - Tambahkan nomor halaman ke PDF dengan mudah. Pilih posisi Anda, dimensi, tipografi.
• Water Mark - Cap gambar atau teks di atas PDF dalam hitungan detik. Pilih tipografi, transparansi, dan posisi.
• Buka kunci PDF / unlock pdf - Hapus keamanan kata sandi PDF, memberi kebebasan untuk menggunakan PDF seperti yang inginkan.
• Putar PDF / rotate pdf - Putar PDF seperti yang butuhkan. bahkan dapat memutar banyak PDF sekaligus!
3. PDF Compressor
10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis – alamat situsnya berada di https://pdfcompressor.com/ . website ini mengkhususkan dalam file pdf. Pada fitur ini juga disediakan pilihan bahasa yang memudahkan pengguna. Beberapa fitur dalam website ini antara lain :
• Konversi PDF ke DOC
• Konversi PDF ke DOCX
• Konversi PDF ke Text
• Konversi PDF ke JPG
• Konversi PDF ke PNG
• Konversi XPS ke PDF
• Konversi JPG ke PDF
• Konversi Segala jenis file ke PDF
• Kompress PDF
• Menggabungkan file PDF
Langkah kompress di situs ini juga sangat mudah pertama upload file pdf yang diinginkan hingga 20 file, tunggu hingga proses kompresi selesai dan download file pdf yang telah di kompres.
4. Small PDF
10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis – alamat situsnya https://smallpdf.com/compress-pdf . Ada keunggulan yang ditawarkan pada situs ini antara lain pertama, Kualitas sempurna - Kurangi file Scannan menjadi 144dpi yang sempurna untuk mengunggah file ke web dan melalui email. Kedua, Mudah digunakan - Seret dan letakkan file Anda, tunggu beberapa detik saat file tersebut menyusut, dan unduh dengan satu klik. Prosesnya cepat dan aman. Ketiga, Keamanan terjamin - File akan dihapus secara permanen dari server kami setelah satu jam. Tidak ada yang memiliki akses ke file dan privasi dijamin 100%. Keempat , Semua platform didukung - Smallpdf.com adalah browser berbasis dan berfungsi untuk semua platform. Tidak masalah jika menggunakan Mac, Windows atau Linux. Kelima, Di awan - Semua file yang terkompresi terjadi di cloud dan tidak akan mengkonsumsi kapasitas apa pun dari komputer sendiri.
• Kompres PDF - Kurangi ukuran PDF
• Konverter PDF - Konversikan gambar, PowerPoint, Excel dan file Word ke dan dari PDF
• Split PDF - Ekstrak halaman tertentu dari PDF
• Menggabungkan PDF / merge PDF - Gabungkan 2 atau lebih PDF ke dalam 1 file PDF
• Edit PDF - Tambahkan teks, bentuk, gambar, dan anotasi tanpa tangan ke PDF
• Hapus Halaman - Hapus halaman dari PDF
• Putar PDF - Putar keseluruhan PDF atau halaman tertentu dalam PDF
• Pembaca PDF - Unduh pembaca PDF desktop kami
• PDF ke Word - Konversikan PDF ke dokumen Word yang dapat diedit
• PDF ke Excel - Konversikan PDF ke dokumen Excel yang dapat diedit
• PDF ke PPT - Konversikan PDF ke slide PowerPoint yang dapat diedit
• PDF ke JPG - Konversikan halaman PDF ke JPG atau ekstrak gambar dari PDF
• Kata ke PDF - Konversi dokumen Microsoft Word ke PDF
• Excel ke PDF - Konversikan dokumen Excel ke dokumen PDF
• PPT ke PDF - Konversi slide PowerPoint ke PDF
• JPG ke PDF - Konversikan JPG, PNG, BMP dan jenis gambar lainnya ke PDF
• eSign PDF - Tandatangani dan beri tanggal PDF
• Buka kunci PDF - Hapus kata sandi dari PDF
• Protect PDF - Tambahkan kata sandi dan mengenkripsi PDF
5. Pdf 2 Go
10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis – alamat situsnya berada di https://www.pdf2go.com/ . fitur-fitur yang disediakan di website antara lain :
Edit file PDF
• Edit PDF
• Menggabungkan PDF
• Pisahkan PDF
• Urutkan dan hapus halaman PDF
• Putar halaman PDF
Tingkatkan file PDF
• Kompres PDF
• Lindungi PDF
• Buka kunci PDF
• Ubah ukuran halaman PDF
• Perbaiki PDF
Konversi dari PDF
• Konversi dari PDF
• PDF ke Word
• PDF ke JPG
• PDF ke PowerPoint
• PDF ke teks
Konversikan ke PDF
• Konversikan ke PDF
• Kata ke PDF
• JPG ke PDF
• PowerPoint ke PDF
• Excel ke PDF
6. Soda PDF anywhere
10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis – alamatnya terdapat di https://www.sodapdf.com/ . tidak hanya menyediakan tentang kompress pdf saja. Namu juga konversi pdf ke berbagai file, konversi gambar dan ocr (gambar ke tulisan). Tersedia juga word online. Berikut beberapa fitur yang tersedia di soda PDF:
Konversi ke PDF
• Konversi Word ke PDF
• Konversi Excel ke PDF
• Konversi JPG ke PDF
• Ubah PPT ke PDF
• Konversi HTML ke PDF
• Konversi TXT ke PDF
• Konversi GIF ke PDF
• Ubah PNG ke PDF
Konversi dari PDF
• Konversi PDF ke Word
• Konversi PDF ke Excel
• Konversi PDF ke JPG
• Konversi PDF ke PPT
• PDF ke HTML
Lihat & Edit PDF
• Editor PDF
• Putar PDF
• Water mark
• Penomoran halaman
• Gabung, Pisahkan & Kompres PDF
• Menggabungkan PDF / Merge PDF
• Pisahkan PDF / Split PDF
• Kompres PDF
Konversi Gambar
• Konversi PNG ke JPG
• Konversi JPG ke PNG
• Konversi GIF ke PNG
• Konversi BMP ke JPG
• Konversi JPG ke GIF
• Konversi GIF ke JPG
• Konversi Tanda & Aman
• Konversi Tanda Tangan Elektronik
• Lindungi PDF
• Buka kunci PDF
Alat Lainnya
• Pembaca PDF
• Konverter PDF
• Pencipta PDF
• OCR PDF
• Pengisi Formulir PDF
7. PDF Candy
10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis – alamat situsnya berada di https://pdfcandy.com . website ini menampilkan fitur yang lengkap dan tampilan yang sangat nyaman untuk dilihat. Adapun fitur yang disediakan pada antara lain :
• Add watermark
• Compress PDF
• Crop PDF
• Delete pages
• Edit metadata
• Edit PDF
• Extract images
• Extract text
• Header and footer
• Konversi BMP ke PDF
• Konversi DOCX ke PDF
• Konversi EPUB ke PDF
• Konversi Excel ke PDF
• Konversi FB2 ke PDF
• Konversi HTML ke PDF
• Konversi JPG ke PDF
• Konversi MOBI ke PDF
• Konversi ODT ke PDF
• Konversi PDF ke BMP
• Konversi PDF ke DOCX
• Konversi PDF ke JPG
• Konversi PDF ke PNG
• Konversi PDF ke RTF
• Konversi PDF ke TIFF
• Konversi PDF ke Word
• Konversi PNG ke PDF
• Konversi PPT ke PDF
• Konversi Protect PDF
• Konversi RTF ke PDF
• Konversi TIFF ke PDF
• Konversi Word ke PDF
• Merge PDF
• Page numbers
• PDF Converter
• Rearrange pages
• Resize pages
• Rotate PDF
• Split PDF
• Unlock PDF.
8. Foxit
• PDF Reader
• PDF Editor
• PDF Creator
• PDF Software
• Edit PDF
• Merge PDF
• Split PDF
• Convert PDF
• Annotate PDF
• Reduce PDF File Size
• Konversi Scan ke PDF
• Konversi Print ke PDF
• Sign PDF
• Protect PDF
• Konversi PDF ke Word
• Compress PDF
• Merge PDF
9. PDF.io
10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis – alamat situsnya berada di https://pdf.io/ . kelebihan dari website ini juga menyediakn fitur unik yang mungkin tidak ada di website lain. Dilengkapi pula fitur pencarian yang memudahkan mencari bagi pengguna. Adapun fitur-fitur yang tersedia antara lain :
• Split - Membagi file PDF menjadi beberapa bagian atau hanya memilih beberapa halaman
• Merge - Menggabungkan beberapa file PDF menjadi satu dengan cepat dan mudah
• Kompres - Kurangi ukuran file PDF Anda
• PDF to Word - Mengkonversi file PDF ke Word (doc, docx) dan membuatnya tersedia untuk diedit
• Word to PDF - Mengkonversi file Word (doc, docx) ke PDF
• PDF to Excel - Konversi tabel PDF ke Excel (xls, xlsx), membuatnya tersedia untuk diedit
• Excel to PDF - Mengkonversi tabel Excel (xls, xlsx) menjadi PDF
• PDF ke JPG - Simpan setiap halaman PDF sebagai gambar JPG terpisah atau ekstrak gambar yang disematkan
• JPG ke PDF - Menggabungkan beberapa gambar JPG ke dalam satu file PDF
• Buka kunci - Hapus kata sandi dari PDF, hapus enkripsi, dan buka kunci dokumen yang dilindungi
• Lindungi - Lindungi file PDF Anda: mengenkripsi mereka dengan kata sandi
• Putar - Memutar beberapa halaman PDF atau mengubah orientasi semua halaman
• PPT ke PDF - Konversi presentasi PowerPoint (ppt, pptx) ke PDF dan membuatnya mudah dibaca pada perangkat apa pun
• PNG ke PDF - Menggabungkan beberapa gambar PNG ke dalam satu file PDF
• PDF ke PNG - Simpan setiap halaman PDF sebagai gambar PNG terpisah atau ekstrak gambar yang disematkan
• PDF ke HTML - Konversi PDF ke HTML tanpa kehilangan teks atau format
• Tambahkan Nomor Halaman - Tambahkan penomoran halaman ke dokumen PDF, nomor halaman dengan cepat dan mudah
10. DocuPub
10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis – alamat situsnya berada di https://docupub.com/pdfconvert/ . website ini menfokuskan untuk konversi dokumen, compress PDF, merge PDF, Resize / Rescale PDF.
Adapun hasil output yang didukung antara lain PDF, PDF/A, PostScript, EPS, BMP, JPEG, TIFF, PCX, PNG.
Sekian tutorial 10 Situs Kompres File Pdf Online Cepat Dan Gratis. Semoga ulasan diatas dapat membantu sahabat semuanya. Terimakasih....